Pentingnya Mengetahui Hal Ini sebelum Modifikasi Mobil

icon 15 September 2023
icon Admin

Masih berkaitan erat dengan budget dan komponen, pemilihan bengkel untuk melakukan modifikasi juga perlu dipertimbangkan sejak awal. Lakukan riset yang matang tentang harga-harga ditawarkan untuk melakukan berbagai jenis modifikasi.

Istock
  • Pertimbangkan Risiko Kehilangan Garansi Mobil

Ketika akan melakukan modifikasi dengan mengganti komponen yang sudah menjadi standar pabrik, maka ada risiko garansi mobil akan hilang.

Untuk informasi lebih lanjut, maka Anda bisa melakukan konsultasi dengan pihak-pihak yang terkait, misalnya pihak dealer.

Selanjutnya, penting juga untuk meminta jaminan tanggung jawab dari pihak yang akan melakukan modifikasi. Pastikan modifikasi akan dilakukan dengan aman dan hasilnya sesuai keinginan Anda.

  • Pertimbangkan Keawetan Mesin

Jika melakukan modifikasi pada bagian mesin, terlebih jika tidak lagi menggunakan standar pabrik, maka bisa saja keawetan mesinnya menjadi berkurang. Hal ini sebaiknya menjadi pertimbangan sejak awal.