Penitng! Wajib Tahu Syarat & Cara Bayar Pajak Mobil

icon 2 November 2023
icon Admin

Hal pertama yang perlu Anda lakukan yaitu mengambil formulir yang berisi permohonan perpanjangan STNK mobil. Lalu, isi formulir tersebut dengan lengkap dan jelas, sesuai data yang diminta.

Siapkan berbagai dokumen yang menjadi syarat pembayaran pajak. Supaya lebih rapi dan lebih mudah, Anda bisa meletakkan berbagai persyaratan tersebut dalam satu map dokumen.

  • Membayar Pajak

Selanjutnya, serahkan formulir tadi serta dokumen yang diperlukan untuk melakukan pembayaran.

Tunggu sampai nama Anda dipanggil, lalu silakan bayar pajak di kasir ketika nama sudah dipanggil. Anda dapat menyiapkan uang tunai terlebih dahulu supaya prosesnya akan lebih cepat.

Selanjutnya, Anda akan diberikan slip bukti pembayaran. Simpanlah bukti tersebut, jangan sampai hilang karena bisa diperlukan untuk berbagai hal.

  • Mengambil STNK